Text
Teuku Umar
Suri tauladan yang diberikan oleh para pahlawan yang telah gugur membela bangsa dan negara, sangat perlu diketahui oleh setiap anak-anak dan angkatan muda pada umumnya. Agar supaya setiap anak sebagai penerus mengenal contoh-contoh perbuatan yang dilakukan oleh para pahlawan terhadap bangsa dan negaranya. Sehingga kelak setelah dewasa mereka dapat memiliki semangat pengabdian dan perjuangan sebagaimana yang telah dimiliki oleh para pahlawannya. Penyajian riwayat hidup dan perjuangan para pahlawan kepada anak-anak juga merupakan pelaksanaan pesan abadi dari setiap pahlawan semasa hidupnya berpesan kepada bangsanya agar supaya perjuangan mereka dilanjutkan.
0058231 | 991 Eff b | Perpustakaan SMA Negeri 8 Yogyakarta (900) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain