Text
Development Through The Lifespan (Edisi Kelima) Volume 2
"Perkembangan masa hidup merupakan bidang studi yang menarik dan selalu berubah, seiring terus bermunculannya penemuan baru dan berkembangnya pengetahuan yang ada. Edisi Kelima ini mewakili kepustakaan mutakhir yang sedang berkembang, dengan lebih dari 2.000 kutipan baru. Topik-topik penting dalam buku ini menegaskan tema-tema utamanya.
Bahasan pada buku (volume 2) ini melanjutkan dari buku (volume 1) sebelumnya, yaitu masa dewasa awal (Bab 1 dan 2), masa dewasa pertengahan (Bab 3 dan 4), masa dewasa akhir (Bab 5 dan 6). Topik bab dalam setiap urutan bagian meliputi perkembangan fisik, perkembangan kognitif, dan perkembangan emosional dan sosial. Buku ini diakhiri dengan sebuah bab tentang kematian, jelang ajal, dan dukacita (Bab 7)."
0000985 | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain