Buku ini adalah renungan-renungan sederhana tentang bagaimana membangkitkan kembali kekuatan ummat yang hari ini terserak-serak bagai buih tak berarti. Tentu saja tak hendak muluk, semua ikhtiar it…
Buku Fiqh Mawaris, terutama bertujuan untuk membantu para mahasiswa menguasai dan memahami Hukum Waris Islam, yang ketentuan-ketentuannya telah dirinci dalam Al-Qur'an dan al-Sunnah. Namun demikian…
Buku ini dibagi kepad tiga bagian, yaitu pengertian asuransi, latar belakang, serta sifat dan perkembangannya. Bagian kedua membicarakan asuransi menurut pandangan hukum islam, khususnya tentang hu…
Buku ini dipersembahkan untuk mereka yang lagi jatuh hati atau sedang pacaran bersama doi yang dipenuhi hasrat nikah dini tapi belum bernyali, yang sedang menjalani proses penuh liku dan yang ingin…
Salah satu kegiatan fikih mu'amalah maliyyah adalah ijarah dan ju'alah. Ijarah merupakan salah satu akad mu'awadhat, yaitu transaksi yang bertujuan untuk mendapatkan keuntungan atau manfaat materia…
Salah satu kegiatan fikih mu'amalah maliyyah adalah akad (perjanjian). Janji dan perjanjian merupakan dua istilah teknis yang menarik untuk didiskusikan karena berakar pada kata yang sama (janji), …
Salah satu kegiatan fikih mu'amalah maliyyah adalah akad tabarru'. Tabarru' adalah akad atau transaksi yang mengandung perjanjian dengan tujuan tolong-menolong tanpa adanya syarat imbalan apa pun d…
Salah satu kegiatan fikih mu'amalah maliyyah adalah jual-beli (al-bai'). Jual-beli merupakan salah satu terminologi ilmu fikih yang ketentuannya terdapat dalam Al-Quran dan Sunah, yang dari sudt hi…
Salah satu kegiatan fikih mu'amalah maliyyah adalah syirkah dan mudharabah. Secara umum syirkah diartikan akad antara dua pihak atau lebih untuk menyatukan modal usaha (dalam rangka berbagi) keuntu…
Perlu dikemukakan di sini bahwa dalam Babad Muhammad ini tokoh yang berperan di dalamnya bukanlah nabi Muhammad s.a.w., melainkan para penguasa Turki dan bangsawan Arab. Nama Muhammad yang ditulisk…