Text
Orang-Orang Tran
Sejak dahulu kalai di bumi Nusantara ini orang berpindah-pindah tempat. Baru sejak beberapa dasawarsa terakhir ini gerakan berpindah itu dilaksanakan dalam skala besar secara terorganisasi.
Transmigrasi dilakukan untuk memenuhi kebutuhan pembangunan negara yang tidak dapat ditunda-tunda. Namun bagi pesertanya tidak cukup mengikuti instruksi pemerintah saja. Mereka harus berjiwa perintis untuk dapat mencapai kemandirian dalam medan hidup baru.
Suka-duka keluarga Samirin dalam perjuangan itu diceritakan dengan gaya khas oleh Nh. Dini.
0052159 | F Din o | Perpustakaan SMA Negeri 8 Yogyakarta (Fiksi) | Tersedia |
0052300 | F Din o | Perpustakaan SMA Negeri 8 Yogyakarta (Fiksi) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain