Text
Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan (PPKn) untuk SMU Kelas 1 Caturwulan 1, 2, dan 3
"Dalam rangka mengembangkan dan melestarikan nilai-nilai luhur Pancasila yang berakar pada budaya bangsa Indonesia, pengamalannya diharapkan dapat diwujudkan dalam bentuk perilaku dalam kehidupan sehari-hari bagi peserta didik baik sebagai individu, sebagai anggota masyarakat dan sebagai makhluk ciptaan Tuhan Yang Maha Esa. Sehingga Bahan Acuan Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan ini disusun yang sifatnya merupakan pelengkap Buku Paket PPKn dari Departemen Pendidikan dan Kebudayaan.
Bahan Acuan PPKn ini terdiri dari 15 bab yaitu Toleransi, Menghargai, Cinta Tanah Air, Kebijaksanaan, Pengabdian, Kerukunan, Persamaan Derajat dan Patriotisme, Musyawarah, Gotong Royong, Keselarasan, Kasih Sayang, Kewaspadaan, Ketertiban, dan Kepentingan Umum."
0034602 | 320 Dim p C3 | Perpustakaan SMA Negeri 8 Yogyakarta | Tersedia |
0034601 | 320 Dim p C2 | Perpustakaan SMA Negeri 8 Yogyakarta | Tersedia |
0049647 | 320 Dim p C4 | Perpustakaan SMA Negeri 8 Yogyakarta | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain