Text
Manusia dan Lingkungannya
Manusia dan lingkungan adalah dua hal yang tak dapat dipisahkan. Kenyamanan akan dapat dirasakan oleh manusia yang tinggal di suatu lingkungan yang bersih, sehat, dan sedap dipandang. Lingkungan seperti di atas hanya akan dapat tercipta bila manusia yang tinggal di dalamnya memiliki rasa peduli dan menjaga
kelestariannya.
Di sisi lain, pesatnya peradaban, ilmu pengetahuan, dan teknologi ternyata memunculkan masalah dalam lingkungan. Salah satu masalah lingkungan yang tidak bisa lepas dari kegiatan manusia sehari-hari adalah munculnya sampah.
Berangkat dari hal itu buku ini disusun dengan harapan dapat menumbuhkan kesadaran akan pentingnya lingkungan yang sehat dan nyaman bagi kehidupan.
Dalam buku ini diulas barang sedikit permasalahan-permasalahan pokok tentang lingkungan. Karena kurang detailnya pembahasan dalam buku ini, kritik dan saran konstruktif senantiasa penulis harap dari para pembaca.
Semoga bermanfaat.
0052224 | 628.4 Mad m | Perpustakaan SMA Negeri 8 Yogyakarta (600) | Tersedia |
0052226 | 628.4 Mad m | Perpustakaan SMA Negeri 8 Yogyakarta (600) | Tersedia |
0052238 | 628.4 Mad m | Perpustakaan SMA Negeri 8 Yogyakarta (600) | Tersedia |
0052229 | 628.4 Mad m | Perpustakaan SMA Negeri 8 Yogyakarta (600) | Tersedia |
0052231 | 628.4 Mad m | Perpustakaan SMA Negeri 8 Yogyakarta (600) | Tersedia |
0053089 | 628.4 Mad m | Perpustakaan SMA Negeri 8 Yogyakarta (600) | Tersedia |
0052223 | 628.4 Mad m | Perpustakaan SMA Negeri 8 Yogyakarta (600) | Tersedia |
0052220 | 628.4 Mad m | Perpustakaan SMA Negeri 8 Yogyakarta (600) | Tersedia |
0053091 | 628.4 Mad m | Perpustakaan SMA Negeri 8 Yogyakarta (600) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain