Text
Rahasia Puasa: Bagi Kesehatan Fisik dan Psikis
Tulisan dalam buku ini bertolak pada sabdah Nabi SAW yang diriwayatkan oleh Imam Bukhari, Shuumuu tashihhuu. "Berpuasalah kamu, agar kamu sehat."
Manfaat puasa bagi kesehatan, dapat dibuktikan secara empiris ilmiah, meski pelakunya harus menahan makan dan minum sekitar 12-14 jam. Sebagai contoh, jika penderita maag kelaparan, maagnya kambuh. Namun mereka yang berpuasa dengan ikhlas, tak selalu menyababkan kambuhnya penyakit maag yang diderita.
Melalui buku ini kita akan menelaah sejauh mana hikmah puasa ditinjau dari sudut pandang kesehatan. Sehingga dengan mengkajinya kita benar-benar akan memperoleh kejelasan secara nyata, bahwa puasa bukan hanya bisa dilihat dari sudut pandang ibadah saja namun lebih jauh juga menarik untuk ditelaah dari sudut pandang kesehatan.
0080962 | 2X4.13 Mus r | Perpustakaan SMA Negeri 8 Yogyakarta (200) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain