Text
Jack welch: ikon perusahaan yang berhasil menciptakan perusahaan paling bernilai di dunia
Jack Welch
"Dengan menjangkau apa yang sebenarnya tidak mungkin, sebenarnya kita sering kali melakukan sesuatu yang tidak mungkin."
Sebagai CEO general electric selama 30 tahun, Jack Welch dinyatakan sebagai manajer terbaik abad ke-20. Sangat berfokus pada hasil, dia melakukan revolusi dalam manajemen untuk mencapai pertumbuhan fenomenal bagi perusahaannya.
Dalam buku yang membangkitkan inspirasi ini, Robert Heller menganalisis strategi manajemen inti Jack Welch dan menyajikan serangkaian masterclass untuk menunjukkan cara menerapkan teori ahli bisnis ini.
- Menghapus birokrasi dan mendobrak batasan
- Menggerakkan dan memotivasi para pegawai
- Memanfaatkan dan menerima perubahan
- Menetapkan sebuah budaya baru bagi perusahaan
- Menentukan rentang sasaran yang diperluas untuk dirinya dan orang lain
("Diulas dan digambarkan dengan baik, Maestro Bisnis penuh dengan fakta, tabel, daftar, dan diskusi tentang setiap bisang khusus namun tidak terbelit-belit.") Financial Times
Dalam seri buku ini, Robert Heller, editor pendiri majalah Management Today yang sangat populer, menampilkan kebijaksanaan dan pengalaman para mahaguru bisnis kelas dunia dalam format yang mudah dipahami. Seri ini cocok untuk para eksekutif yang sudah mapan dan para pemula dalam bisnis.
Judul lain dalam seri ini:
Warren Buffett, Bill Gates, Stephen Covey, Peter Drucker, Andrew Grove, Tom Peters, Charles Handy
0000074 | 658.3 Hel j C1 | Perpustakaan SMA Negeri 8 Yogyakarta (600) | Tersedia |
0000075 | 658.3 Hel j C2 | Perpustakaan SMA Negeri 8 Yogyakarta (600) | Tersedia |
0000076 | 658.3 Hel j C3 | Perpustakaan SMA Negeri 8 Yogyakarta (600) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain