Text
Ndoro Ayu Ambarsasi
Dalam hidup manusia ada sebuah pola dan itu tidak pernah berubah; disana ada takdir yang meliputi manusia dari awal sampai akhir, dimana harapan dan perjuangan yang pahit sekalipun tidak bisa mencegahnya. Semua kekerasan dan kenekadan tak akan pernah bisa memberi jawaban. Renggana sang pengembara menyadari bahwa dia tidak boleh membuat perempuan itu, Ndoro Ayu Ambarsari, terikat padanya. Pandangan matanya, berhadapan dengan kebajikannya sendiri, dia harus memandang jauh ke muka dan melihat suatu cercah dari kebaikan. Dia kini sadar dengan getir bahwa dia telah berlaku bodoh atas dirinya ketika menanggapi cinta perempuan itu, bukan miliknya. Namun, perempuan itu selalu menimbulkan pertanyaan yang sulit dijawab, membalikkan pikiran tentang hari esok hingga membingungkannya. dia seperti harta terpendam, hanya bisa diimpikan, tak dapat dimiliki. Sampai suatu saat ketika "harta terpendam" itu hampir berhasil diraihnya, semua terungkap...
0047520 | F Yoh n | Perpustakaan SMA Negeri 8 Yogyakarta (Fiksi) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain